Khazanah Islam

Dengan Maha Kasih dan Sayang-Nya untuk Ciptaan-Nya

Dengan Maha Kasih dan Sayang-Nya untuk Ciptaan-Nya

Oleh : Rumini Zulfikar (Gus Zul) (Penasehat PRM Troketon, Anggota Bidang Syiar MPM PDM Klaten, Anggota Majelis MPI & HAM PCM Pedan)

PWMJATENG.COM – “Allah dengan mahanya mencurahkan kenikmatan bagi ciptaannya baik yang bertauhid maupun yang ingkar, serta seluruh alam semesta raya ini.”

الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

ar-raḥmānir-raḥīm

3. Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang,

Hikmah dari Ayat Ketiga dalam Al-Fatihah

Ayat di atas menunjukkan dengan sangat dalam bahwa ini adalah ayat yang menggambarkan sifat-sifat Tuhan yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang. Ini mencakup rahmat dan kasih sayang-Nya bagi seluruh ciptaan-Nya, baik yang patuh maupun yang tidak. Bagi insan yang bertauhid dan tunduk pada Sang Pencipta, ini membawa berkah di dunia dan akhirat.

Editor : M Taufiq Ulinuha

Muhammadiyah Jawa Tengah

Muhammadiyah Jawa Tengah adalah gerakan Islam yang mempunyai maksud dan tujuan menegakkan dan menjunjung tinggi agama Islam sehingga terwujud masyarakat Islam Jawa Tengah yang sebenar-benarnya

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WP Radio
WP Radio
OFFLINE LIVE