Berita

Pemuda Muhammadiyah Kabupaten Tegal Bagikan 1000 Alquran Gratis

Margasari- Pimpinan  Daerah Pemuda Muhammadiyah Kab Tegal Jawa Tengah bagikan Alquran  berjumlah 1000 Alquran. Wakaf Al quran  dari  ustad Adi Hidayat kerjasama dengan pemuda Muhammadiyah se Jawa berjumlah 250.000. Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Kab Tegal di amanahi sejumalah 1000 Alquran yang akan dibagikan kepada Musholah, Madrasah, Panti Asuhan Muhammadiyah se Kab Tegal kurang lebih ada 80 .

Saat ditemui Redaksi pada 1 Juni 2018 Heri Susanto  Selaku Ketua Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Kabupaten Tegal berharap semoga Alquran  wakaf ini bisa di manfaatkan dengan baik  dan dibaca untuk gerakan Dakwah serta semangat membaca Alquran. Wakaf Alquran ini dari ustad Adi Hidayat yang di percayakan untuk mendistribusikanya adalah Pimnan Daerah Pemuda Muhammadiyah se Jawa. Setiap PDPM mendapatkan 1000 Alquran, “ Ungkapnya.

Ali Murtado selaku  Ketua Pimpinan Ranting Muhammadiyah Karangasem kecamatan Margasari mengucapkan terima kasih atas bantuan Alquran yang di distribuksikan oleh Ketua Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Kab Tegal . Semoga bermanfaat untuk dimanfaatkan kegiatan Dakwah dan membaca Alquran  serta meramaikan masjid khususnya di Pimpinan Ranting Muhammadiyah Karangasem, Ungkapnya ( Hendra Apriyadi)

Muhammadiyah Jawa Tengah

Muhammadiyah Jawa Tengah adalah gerakan Islam yang mempunyai maksud dan tujuan menegakkan dan menjunjung tinggi agama Islam sehingga terwujud masyarakat Islam Jawa Tengah yang sebenar-benarnya

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WP Radio
WP Radio
OFFLINE LIVE